by AH Webmaster | May 30, 2023 | Pengetahuan Umum
AI walaupun bukan barang baru, tapi hari ini AI selalu mendapat spotlight sebagai momentum untuk merepresentasikan kecanggihan dan kemudahan di masa depan. Sebelumnya kita sudah membahas tentang jenis AI dan perusahaan yang mempopulerkannya. AI di satu sisi baik dan...
by AH Webmaster | May 3, 2023 | Pengetahuan Umum
Canva sepertinya masih menjadi andalan, bayangkan saja lebih dari 100 juta pengguna per akhir Oktober 2022 yang tersebar di 190 negara termasuk Indonesia (sumber: Canva & Forbes). Aplikasi ini sangat digandrungi karena menghilangkan stigma tentang aplikasi desain...
by AH Webmaster | Feb 21, 2021 | Pengetahuan Umum
Sejarah adalah bagian penting dari berdirinya sebuah bangsa. Tapi nyatanya, pelajaran sejarah di sekolah seringkali membosankan. Baik dari penyampaian gurunya, atau kurikulumnya. Keluhan ini bukan hanya satu dua orang saja yang merasakan. Banyak yang mengalami...
by AH Webmaster | Nov 25, 2020 | Pengetahuan Umum
Jika Anda membeli suatu barang, kadang kala pihak penjual akan memberikan masa garansi. Khususnya pada barang-barang mahal atau elektronik. Adanya garansi ini membuat pembeli merasa aman dan tidak dirugikan saat membeli barang. Nah, ternyata, dalam sistem jual beli...
by AH Webmaster | Nov 17, 2020 | Pengetahuan Umum
Setiap hukum dalam Islam pada dasarnya bertujuan untuk memberikan kebaikan kepada umat. Termasuk juga dalam hal jual beli. Allah menjadikan jual beli sebagai muamalah yang halal dan riba sebagai perkara yang haram. Salah satu alasannya adalah karena riba membawa...
by AH Webmaster | Nov 15, 2020 | Pengetahuan Umum
Haji adalah salah satu rukun Islam yang wajib dilaksanakan oleh umat Islam yang memenuhi syarat. Sama seperti pelaksanaan ibadah lainnya, ibadah haji juga memiliki beberapa aspek penting yang harus diperhatikan di antaranya rukun, syarat, dan wajib haji. Tiga hal...