by AH Webmaster | Nov 2, 2023 | Agenda
Setiap tahun Yayasan Al Hasanah (YAH) Bengkulu memberikan beasiswa pendidikan. Dan, TA. 2023-2024 ini alhamdulillah YAH dapat memberikan beasiswa pendidikan kepada 96 siswa dengan total beasiswa Rp402.101.010,-. Penyerahan sertifikat beasiswa pendidikan dilakukan oleh...
by AH Webmaster | Dec 19, 2022 | Info Terbaru
Bertempat di aula Al Hasanah, Yayasan Al Hasanah (YAH) menyerahkan secara simbolis sertifikat beasiswa pendidikan TA. 2022-2023 kepada siswa dan masyarakat di lingkungan Al Hasanah, (Senin, 19/12). Alhamdulillah di tahun ini ada 76 orang yang menerima beasiswa dengan...
by AH Webmaster | Sep 18, 2021 | Info Terbaru
Dalam rangka menyambut Dirgahayu Al Hasanah ke-33, Yayasan Al Hasanah (YAH) Bengkulu telah menyelenggarakan lomba video kreatif antar unit pendidikan di lingkungan Al Hasanah. Pemenang yang terbaik dari peserta yang terbaik diumumkan secara virtual pada Sabtu 18...
by AH Webmaster | Sep 4, 2021 | Agenda
Sabtu, 4 September 2021 alhamdulillah Yayasan Al Hasanah (YAH) bekerja sama dengan Unit Pengumpul Zakat (UPZ) Al Hasanah mengadakan acara penyerahan sertifikat beasiswa pendidikan Tahun Ajaran (TA) 2021-2022 kepada para siswa di lingkungan Al Hasanah. Sertifikat...
by AH Webmaster | Jun 28, 2021 | Agenda
Sebagai bentuk komitmen Yayasan Al Hasanah (YAH) dalam meningkatkan pelayanan prima, maka pada tanggal 22 – 25 Juni 2021 telah diadakan Workshop Optimasi Kompetensi Pendidik dan Tenaga Kependidikan untuk Peningkatan Pelayanan Pendidikan Bermutu bertempat di Aula...